10/01/10

Siapa Bilang Jadi Karyawan Ngga Bisa Kaya

Banyak orang bilang “Kalau mau kaya, jangan lama-lama jadi karyawan. Keluar dan bukalah usaha sendiri.” Pertanyaannya: betulkah bekerja sebagai karyawan tidak bisa membuat Anda jadi kaya? Jawabannya: ternyata tidak betul…!

Dalam buku ini, ada 5 kiat agar seorang karyawan bisa jadi kaya:
1. Beli & Miliki Sebanyak Mungkin Harta Produktif,
2. Atur Pengeluaran Anda,
3. Hati-hati dengan Utang,
4. Sisihkan untuk Masa Depan,
5. Miliki Proteksi.

Buku tulisan dari Safir Senduk, seorang perencana keuangan, yang saya rasa cukup bagus untuk meluruskan pemikiran kita yang mungkin sedikit kaku. Bagi teman-teman yang masih berstatuskan seorang karyawan, yang jumlahnya tentu saja sangat banyak, ada baiknya untuk segera menbaca buku ini.Dipenuhi dengan sejumlah contoh serta langkah praktis untuk setiap kiatnya, buku ini pantas menjadi pegangan bagi Anda yang bekerja sebagai karyawan.

Download : Siapa Bilang Jadi Karyawan Ngga Bisa Kaya
[Language : Indonesia, format : pdf]

Coba juga yang berikut ini



0 komentar:

Posting Komentar

 

Pengikut

Web Site Traffic Tracking

Ebook-Klik's Fan Box

Ebook-Klik

Ebook-Klik merupakan blog penyedia ebook dan buku gratis buat anda. Seluruh ebook yang ada dalam blog ini dapat anda download secara gratis dan mudah, tanpa perlu registrasi atau daftar. Silahkan anda pilih kategori ebook yang anda inginkan kemudian klik link downloadnya dan ebooknya langsung bisa kalian baca. Saya akan selalu menupdate dengan ebook terbaru dan bermutu, untuk itu selalu kunjungi blog untuk mendapatkan koleksi ebook terbaru dari saya. Terima Kasih...

Download Ebook Gratis Copyright © 2009 Community is Designed by Bie